Senin, 10 November 2014

Soal Kecepatan Relatif

  • Kereta api yang ditumpangi Eko sedang bergerak memotong jalan raya dengan kecepatan 20 km/jam.  Berapa kecepatan Eko terhadap orang yang diam di tepi rel jika ia berjalan dengan kecepatan 3 km/jam mendekati masinis?

Analisa soal:
Kita gunakan lambang vek untuk menyatakan kecepatan Eko terhadap kereta (masinis), vet untuk menyatakan kecepatan Eko terhadap tanah (orang yang diam di tepi rel), dan vkt untuk menyatakan kecepatan kereta terhadap tanah.
Jadi, tanah kita tetapkan sebagai acuan bersama untuk Eko dan kereta.
Tetapkan arah gerak kereta sebagai arah positif, maka:

vkt = + 20 km/jam
vet = + 3 km/jam

Kecepatan relatif Eko terhadap kereta vek dinyatakan oleh persamaan:
vek = vet - vkt
vet = vek + vkt
      = + 3 km/jam + 20 km/jam
      = 23 km/jam

Tidak ada komentar:

Posting Komentar